Ikut Memeriahkan Hari Peduli Sampah Nasional

Keberlanjutan
Alam

Setiap tanggal 3 Maret kita memeringati Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN). Dalam mendukung dan memeriahkan hari tersebut, kamu dapat melakukan kegiatan apapun yang berkaitan dengan pengelolaan sampah yang baik untuk masa depan. Kamu bisa belajar memilah jenis sampah, membersihkan pantai dari sampah, dan masih banyak aktivitas lainnya.

Reserva tu hora de la Hora Más Grande de la Tierra

Recibe actualizaciones, consejos, recursos y más, ¡y conoce nuestras otras interesantes iniciativas en WWF!