Mengunggah Konten tentang Lingkungan atau Alam di Sosial Media

Keberlanjutan

Sosial media dewasa ini menjadi kanal komunikasi paling efektif. Sangat banyak orang-orang yang sadar akan pentingnya hidup berkelanjutan setelah melihat atau membaca konten di sosial media. Ayo gunakan sosial mediamu untuk memberikan dampak terhadap lingkungan kita!

Berikan waktu 1 jam untuk membantu kami menciptakan Momen Terbesar untuk Bumi!

Dapatkan informasi terbaru, tips, sumber daya, dan lainnya, serta dengarkan inisiatif menarik lainnya di WWF!